Tips Sehat Dumay - Setiap manusia pasti ingin memiliki bibir yang sehat dan berkilau bahkan tanpa menggunakan kosmetik. Namun tak sedikit orang yang tidak tau bagaimana cara agar memiliki bibir yang sehat dan berkilau.
Berikut beberapa Tips Cara Merawat Bibir yang Sehat :
1. Hindari penggunaan lipstick dengan pewarna sintetis dan mengandung pewangi. Karena dapat membuat bibir iritasi
2. Perbanyak mengkomsumsi makan bervitamin B dan C
3. Gunakan selalu pelembab bibir
4. Jika ada kulit bibir yang mengelupas, jangan dibersihkan dengan cara mencabut. Gunakan sikat gigi yang lembut untuk membersihkannya lalu gunakan lip blam
5. jangan terlalu sering mengonsumsi makanan yang terlalu pedas dan panas
6. Jika bibir pecah-pecah, perbanyaklah minum air putih, konsumsi buah dan sayur serta gunakan obat kumur untuk membersihkan mulut.
Itulah beberapa Tips Cara Merawat Bibir yang Sehat. Selamat mencoba! (Tips Sehat Dumay)

0 comments:
Post a Comment